banner 728x250

Babinsa Koramil 03 Masni Komsos Bersama Masyarakat Asli Papua Penjual Pinang

  • Share
banner 468x60

Pendim1809maybrat- untuk membina hubungan yang baik dengan warga binaannya, Babinsa Koramil 01/Ayamaru Pratu Yakobus melaksanakan kegiatan Komsos bersama penjual Pinang di kampung Isusu, Distrik Ayamaru, Kab. Maybrat, Papua Barat Daya. Jumat,(06/09/2024).

Babinsa mengatakan Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi Babinsa dengan Masyarakat guna mempererat hubungan kekeluargaan dengan warga agar terciptanya suasana yang nyaman dan sejuk sehingga memperlancar tugas Babinsa dilapangan.

Example 300x600

Ia menambahkan Selain itu komunikasi sosial yang kami lakukan kali ini adalah membahas tentang peningkatan dan kendala penjualan buah pinang di pasaran, ini sebagai wujud kepedulian kami sebagai aparat teritorial untuk mengetahui roda perekonomian yang ada di masyarakat wilayah binaan, khususnya Masyarakat Asli Papua.

“Ada beberapa manfaat dari buah pinang bagi kesehatan tubuh, buah tersebut juga mendatangkan nilai jual dan ekonomis yang menguntungkan bagi Masyarakat Asli Papua. Terutama pada musimnya, buah pinang bisa menambah pendapatan guna memenuhi kebutuhan keluarga.” ujarnya

banner 325x300
banner 120x600
  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *